Liputan6.com, Jakarta - Jalan Raya Bogor tepatnya di Km 27 dikenal sebagai sentra sparepart bekas. Di antara barang yang dijajakan sepanjang jalan, komponen yang paling dicari adalah cover body.
"Banyak orang sering nabrak. Makanya ke sini cari cover body lagi," tutur Dedi, seorang penjaja sparepart copotan saat ditemudi Liputan6.com, Jumat (9/10/2015).
Lebih lanjut, komponen yang paling dicari, ungkap Dedi adalah cover depan dan batok lampu. "Ya mungkin karena suka nyenggol motor atau mobil saat macet. Sementara body masih bagus," imbuh dia.
Memang, faktor harga masih menjadi alasan konsumen memilih cover body bekas ketimbang memesan baru di dealer resmi. Sebab, Dedi mengklaim, harganya bisa lebih murah 50 persen.
Ia mencontohkan, bila tameng lampu Beat baru harganya Rp 150 ribu, yang bekas cuma Rp 80 ribu. Dan yang terpenting masih bisa tawar-menawar.
"Ya, bisa tawar menawar juga sama kondisi barang itu sendiri. Kalau mulus, ya lebih mahal," imbuh Dedi.
Pantauan liputan6.com, dari sekira 40 kios, mayoritas menjual cover body untuk motor-motor yang banyak polulasinya, seperti Honda Beat, Vario, Supra X, Jupiter Z, Smash, hingga Tiger. "Memang andalannya di sini itu cover body," tutup Dedi.
(rio/gst)
Body `Copotan`, Solusi Murah Bikin Motor Kembali Baru
Jalan Raya Bogor tepatnya di Km 27 dikenal sebagai sentra sparepart bekas.
diperbarui 09 Okt 2015, 20:20 WIBDiterbitkan 09 Okt 2015, 20:20 WIB
Advertisement
Live Streaming
Powered by
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Tambang Ilegal Jadi Penyebab Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Bahlil Buka Suara
Rancangan Qanun Disabilitas di Aceh Kian Tunjukkan Kemajuan, Tampung Aspirasi Difabel
Pemain Gagal Manchester United Dilirik Juventus, Hendak Ditukar dengan Gelandang Bermasalah
8 Potret Barang Elektronik Jadul Ini Masih Tahan Kegunaannya, Awet Banget
Inilah Saran Solusi Berkelanjutan di Tengah Tantangan Hulu Migas
4 Jenazah Korban Kapal Pesiar Tenggelam di Laut Merah Ditemukan, Pencarian Masih Berlanjut
6 Potret Rayyanza Cipung Rayakan Ultah ke-3, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Lantun 5 Doa Indah
Mimpi Badan Gatal-Gatal dalam Islam: Tafsir, Makna, dan Penjelasan Lengkap
Pramono-Rano Karno Menang Telak di TPS Megawati
Cek Fakta: Hoaks Foto yang Diklaim Dugaan Politik Uang di Sultra dan Sulsel
Berikan Suara di TPS Lempongsari Semarang, Hendi: Kami Sudah Maksimal, Struktur Partai Relawan Bergerak
Ridwan Kamil Yakin Menang Pilkada Jakarta Satu Putaran: Nanti Kita Buktikan!