Segmen 1: Ledakan Bom Samarinda hingga Gempa Selandia Baru

Korban ledakan bom kini dirawat di RS Abdul Muis Samarinda. Sementara itu, gempa 7,8 skala Richter mengguncang Selandia Baru.

oleh Liputan6 diperbarui 14 Nov 2016, 05:46 WIB
Diterbitkan 14 Nov 2016, 05:46 WIB

Liputan6.com, Samarinda - Tersangka peledakan bom di Gereja Oikumene, Samarinda, Kalimantan Timur, diduga kuat berafiliasi dengan jaringan bom buku yang pernah beraksi di Jakarta. Sedangkan korban ledakan yang semuanya anak-anak kini dirawat di Rumah Sakit Abdul Muis Samarinda.

Sementara itu, gempa berkekuatan 7,8 skala Richter mengguncang Selandia Baru, Senin dini hari. Gempa dilaporkan memicu tsunami.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya