Pria Paksa Nenek Mengemis Dibekuk hingga Trump Larang Imigran

Pria yang memaksa seorang nenek renta mengemis di Semarang, Jawa Tengah ditangkap. Sementara Trump kembali melarang imigran masuk AS.

oleh Liputan6 diperbarui 07 Mar 2017, 13:43 WIB
Diterbitkan 07 Mar 2017, 13:43 WIB
Pria paksa nenek mengemis dibekuk
Pria yang memaksa seorang nenek renta mengemis di Semarang, Jawa Tengah ditangkap.

Liputan6.com, Semarang - Pria yang memaksa seorang nenek mengemis di Semarang, Jawa Tengah ditangkap polisi. Ironisnya, pelaku ternyata justru cucu angkat sang nenek.

Sementara itu, Presiden Amerika Serikat Donald Trump kembali menerbitkan perintah baru soal aturan imigrasi meski ditentang Pengadilan Federal Amerika Serikat.

Saksikan tayangan selengkapnya dalam tautan ini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya