Liputan6.com, London - Penyerang muda berbakat Kosta Rika Joel Campbell marah kepada Arsenal. Pasalnya The Gunners menolak tawaran dari Benfica di hari terakhir bursa transfer musim panas 1 September kemarin.
Benfica mengajukan penawaran 10 juta euro untuk merekrut Campbell. Namun menurut Record, manajer Arsenal Arsene Wenger menolak tawaran tersebut. Wenger tidak berniat menjual Campbell.
Keputusan Wenger ini membuat Campbell kecewa berat. Terlebih pada hari terakhir bursa transfer musim panas Arsenal malah membeli Danny Welbeck dari Manchester United.
Kedatangan Welbeck membuat Campbell semakin sulit untuk mendapatkan kesempatan bermain. Sebelum Welbeck datang saja, Wenger lebih sering mencadangkan Campbell.
Campbell direkrut Arsenal tahun lalu, tapi baru bergabung musim panas ini. Musim lalu Campbell terlebih dulu dipinjamkan Arsenal ke Olympiakos.
Bintang Kosta Rika Marah pada Arsenal
Kedatangan Welbeck membuat Campbell semakin sulit untuk mendapatkan kesempatan bermain.
Diperbarui 03 Sep 2014, 02:15 WIBDiterbitkan 03 Sep 2014, 02:15 WIB
Kegembiraan Yaya Sanogo dan Joel Campbell saat Arsenal mengalahkan Benfica di ajang Emirates Cup, Sabtu (2/8/2014). (twitter)... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 InternasionalPaus Fransiskus Meninggal Dunia pada Usia 88 Tahun
4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
OCI Pertimbangkan Tempuh Jalur Hukum atas Tudingan Eks Pemain Sirkus
Penghormatan Terakhir Raja Charles III pada Paus Fransiskus yang Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun
Taman Nasional Lorentz, Kawasan Konservasi Megah dan Memukau di Papua
NASA Gelar Kompetisi LunaRecycle Challenge dengan Hadiah Rp50 Miliar
Detik-Detik Dramatis Penyelamatan Balita yang Terancam Dibunuh Ayah WNA di Kalibata City
Kisah Paus Fransiskus dan Gaya Kesederhanaan Rasulullah SAW yang Patut Diteladani
Dalami Peran di Drama Terbaru, Song Joong Ki Ikut Kelas Merangkai Bunga
Rafah Membara, Yogyakarta Bergerak: Ribuan Warga Tuntut Hentikan Genosida Palestina
Polda Jatim Turun Gunung Tangani Kasus Penahanan Ijazah oleh Perusahaan di Surabaya
Foto-Foto Kenangan Paus Fransiskus di Indonesia, Pesan Toleransi dan Persaudaraan Antarumat Beragama
DPC Grib Jaya Depok Bekukan Status Anggotanya Usai Jadi Tersangka Penyerangan Mobil Polisi
Ashanty Ungkap Alasan Jalani Puasa 100 Jam, Bukan karena Ingin Diet