Liputan6.com, Naples: Bintang Napoli, Jose Callejon lebih memilih bertahan bersama klub musim depan. Kehebatan, pemain berusia 28 tahun ini sudah teruji sejak berseragam Los Blancos.
Tetapi, Callejon lebih memilih hijrah menuju Serie A dan bergabung dengan Napoli pada tahun 2013. Sejak bergabung, penampilan Callejon sangat konsisten.
Musim ini, Callejon menjadi target buruan tim-tim top Eropa. Empat tim Liga Premier Inggris seperti Chelsea, Tottenham, Arsenal dan Liverpool disebut menginginkan jasa pemain asal Spanyol tersebut.
Namun, Pemain Spanyol itu dipastikan akan tetap berseragam Naples musim depan. Berita tersebut langsung di konfirmasi oleh sang agen, Garcia Quillon.
"Dia tidak akan pergi dari Napoli," ujar Garcia Quillon dikutip Football Italia.
"Apakah saya berbicara dengan perwakilan dari Chelsea? Sama sekali tidak. Saat ini, Jose tidak akan meninggalkan Napoli," tambahnya.
Jose Callejon masih akan bertahan Napoli hingga juni 2018. (Dwitya Dhito/Def)
Baca Juga:
Maradona Ajak Mafia FIFA Bertarung
Van Gaal Bocorkan Formasi MU di Liga Premier 2015-16
Kembali ke Manchester, Depay Langsung Pamer Kekayaan
Bintang Napoli Santai Ditawar Klub Besar
4 klub besar Liga Inggris mencoba untuk meminangnya.
diperbarui 31 Jul 2015, 18:24 WIBDiterbitkan 31 Jul 2015, 18:24 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Hasto Kristiyanto Jadi Tersangka KPK, Mobil Lexus Hitamnya Pakai Kode Rahasia
Israel Minta Diplomatnya Dorong Penetapan Houthi Sebagai Organisasi Teroris
Buntut Skandal Hamili Moon Gabi, Jung Woo Sung Dinobatkan Sebagai Aktor Korea Berperilaku Terburuk 2024 Versi Sanddalki Awards
Deretan Aksi Cagub Kalah Pilkada Ini Cuma Hoaks, Ada yang Curhat sampai Nangis
Polisi Bakal Hentikan Proses Penyidikan Kasus Bayi Tertukar di RS Islam Cempaka Putih
Masa Depan Alexander-Arnold di Persimpangan, Liverpool Masih Galau Soal Penggantinya
Meramal Harga Emas 2025, Makin Mahal atau Lebih Murah?
Docang Cirebon, Rekomendasi Kuliner Tradisional Gurih Segar saat Menikmati Libur Nataru
Linkin Park Ungkap Saran Terburuk yang Diterima di Fase Awal Karier Mereka
Stop Minder, Ini 5 Tips Fashion Hijab untuk Wanita Gemuk agar Modis dan Tambah Percaya Diri
Memahami Tujuan Hidup Manusia: Perspektif Spiritual dan Praktis
7 Selebriti Tanah Air yang Melahirkan di 2024, Nikita Willy Paling Terbaru