16 Gaya Berpakaian Unik Menggunakan 1 Sweater

Dalam video berikut ini, lihat trik kreatif menggunakan 1 sweater menjadi beragam gaya pakaian. Keren!

oleh Tanti Yulianingsih diperbarui 25 Des 2014, 15:15 WIB
Diterbitkan 25 Des 2014, 15:15 WIB
Cara menarik memakai sweater dalam 16 gaya kreatif. (Youtube)
Cara menarik memakai sweater dalam 16 gaya kreatif. (Youtube)

Liputan6.com, Jakarta - Bosan dengan cara klasik memanfaatkan sweater atau pakaian penahan rasa dingin, yang hanya dipakai begitu saja. Simak dulu video berikut ini.

Di dalam videonya terdapat trik menggunakan 1 sweater untuk 16 gaya berpakaian. Mulai dari tank top, rok, hingga penutup kepala pun bisa.

Yuk, lihat bersama videonya dan selamat mencoba!

Tag Terkait

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya