Duduk berjam-jam di depan laptop (komputer) atau ponsel membuat wajah terkena imbasnya. Anda pun jadi memiliki wajah `iPhone`, seperti alis mengernyit, rahang kendor, dan pipi jadi chubby.
Ada tekniknya dengan yoga wajah (face yoga) seperti yang diutarakan Ahli Yoga Wajah di Inggris, Danielle Collin, seperti dikutip HandBag, Senin (26/8/2013).
Berikut tekni yoga wajah untuk mengatasi wajah `iPhone`:
1. V
Untuk mengurangi garis dan kerutan di sekitar mata dan membuat mata lebih terbuka dan berenergi.
Letakkan kedua jari tengah Anda bersamaan di antara alis Anda kemudian tekan ke sudut luar mata Anda dengan jari telunjuk Anda. Melihatlah ke atas dan mulai pindah ke bagian bawah mata, sambil berkedip kemudian relaks dan ulangi selama 6 kali. Untuk menyelesaikannya, tutup mata selama 10 detik kemudian relaks.
2. Senyum lembut
Untuk menguragi garis-garis di sekitar mulut dan mengangkat serta mengencangkan pipi dan mulut.
Sembunyikan gigi Anda dengan bibir Anda dan buatlah bentuk O dengan mulut Anda. Kemudian tersenyum selebar yang Anda bisa dan terus sembunyikan gigi Anda. Ulangi 6 kali.
Selanjutnya, bentuk senyuman dan tahan, letakkan satu jari telunjuk di dagu. Kemudian mulai gerakkan rahang Anda naik dan turun saat Anda menegadahkan kepala Anda. Relaks dan ulangi dua kali.
3. Jerapah
Untuk menekan dan mengangkat daerah leher.
Menatap lurus ke depan dengan menempatkan ujung jari Anda di bagian atas leher dan tekan kulit dengan lembut le bawah saat Anda menengadahkan kepala Anda. Gerakkan kepala Anda ke belakang dan ulangi dua kali.
Kemudian biarkan bibir terbawah Anda bergerak sejauh mungkin, tempatkan jari Anda di tulang selangka Anda dan arahkan ke atas dagu Anda, tarik sudut mulut Anda ke bawah. Tahan selama 4 kali tari napas panjang.
(Mel/*)
Ada tekniknya dengan yoga wajah (face yoga) seperti yang diutarakan Ahli Yoga Wajah di Inggris, Danielle Collin, seperti dikutip HandBag, Senin (26/8/2013).
Berikut tekni yoga wajah untuk mengatasi wajah `iPhone`:
1. V
Untuk mengurangi garis dan kerutan di sekitar mata dan membuat mata lebih terbuka dan berenergi.
Letakkan kedua jari tengah Anda bersamaan di antara alis Anda kemudian tekan ke sudut luar mata Anda dengan jari telunjuk Anda. Melihatlah ke atas dan mulai pindah ke bagian bawah mata, sambil berkedip kemudian relaks dan ulangi selama 6 kali. Untuk menyelesaikannya, tutup mata selama 10 detik kemudian relaks.
2. Senyum lembut
Untuk menguragi garis-garis di sekitar mulut dan mengangkat serta mengencangkan pipi dan mulut.
Sembunyikan gigi Anda dengan bibir Anda dan buatlah bentuk O dengan mulut Anda. Kemudian tersenyum selebar yang Anda bisa dan terus sembunyikan gigi Anda. Ulangi 6 kali.
Selanjutnya, bentuk senyuman dan tahan, letakkan satu jari telunjuk di dagu. Kemudian mulai gerakkan rahang Anda naik dan turun saat Anda menegadahkan kepala Anda. Relaks dan ulangi dua kali.
3. Jerapah
Untuk menekan dan mengangkat daerah leher.
Menatap lurus ke depan dengan menempatkan ujung jari Anda di bagian atas leher dan tekan kulit dengan lembut le bawah saat Anda menengadahkan kepala Anda. Gerakkan kepala Anda ke belakang dan ulangi dua kali.
Kemudian biarkan bibir terbawah Anda bergerak sejauh mungkin, tempatkan jari Anda di tulang selangka Anda dan arahkan ke atas dagu Anda, tarik sudut mulut Anda ke bawah. Tahan selama 4 kali tari napas panjang.
(Mel/*)