4 Video Kecelakaan Tidak Disengaja Ini Nyesek Tapi Bikin Ketawa

Mau ketawa tapi takut dosa.

oleh Putra Marenda diperbarui 26 Apr 2019, 11:30 WIB
Diterbitkan 26 Apr 2019, 11:30 WIB
kecelakaan tidak disengaja
kecelakaan tidak disengaja (instagram.com/awreceh)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Siapa sih yang mau merasakan kecelakaan yang tidak disengaja? Hampir semuanya tidak menginginkan terkena kecelakaan. Karena selain memang menyakitkan, kadang apabila diihat banyak orang akan menimbulkan efek malu.

Kecelakaan yang tidak disengaja memiliki arti sebuah kejadian yang menyakitkan tanpa diduga sama sekali. Dan kejadian seperti itu banyak sekali. Biasanya kejadian kecelakaan ini terjadi karena terlalu banyak tingkah orang tersebut.

Banyak tingkahnya orang tersebut membuat muncullah kecelakaan yang bukannya ditolong malah kadang ditertawakan yang melihatnya. Hal seperti itu benar-benar terjadi dan terdokumentasikan melalui berbagai akun Instagram.

Berikut Liputan6.com, Jumat (26/4/2019) telah merangkum 5 kecelakaan tidak disengaja ini siap bikin kamu ragu mau ketawa apa mau kasihan.

1. Lempar HP

View this post on Instagram

Kebanyakan tingkah sih

A post shared by OFFICIAL AWRECEH (@awreceh.id) on

Kejadian pertama ini sungguh menyakitkan dan bikin nyesek bagi orang yang mengalami. Hal ini dikarenakan karena tingkah laku murid di atas yang sedang santai di lantai atas sambil memegangi hpnya. Hpnya pun ia lempar tanpa takut terjatuh. Namun beberapa detik kemudian, hal yang tidak diinginkan terjadi, ketika HP nya malah terlempar dan tidak bisa ditangkap.

Aksi murid ini pun banyak dikomentari netizen sebagai berikut.

"jiwa kemisqueenan ku meronta ronta .." tulis akun @ariella01_

"hp dia yang jatoh gua yang deg deg an" tulis akun @balqisdw_

2. Gagal masak

View this post on Instagram

Yah gajadi makan

A post shared by receh tapi sayang (@recehtapisayang) on

Dari video di atas terlihat sekolompok pria sedang memasak bersama. Apabila diperhatikan, mereka sedang membakar ayam. Namun hal yang tidak terduga terjadi, ketika masakan mereka tiba-tiba meledak. Entah apa yang membuat masakan mereka tiba-tiba seperti itu. Yang pasti ayam yang begitu banyaknya pun jadi kotor gara-gara ledakan tersebut.

Gagal masak ayam ini pun langsung banyak netizen yang mengomentari sebagai berikut.

"ayam vulkanik" tulis akun @fdzlazwa

"Reaksi kimia yg terjadi antara makanan dan bara api sebenarnya cukup signifikan" tulis akun @ricocet_

3. Terganjal pintu

View this post on Instagram

Goblognya murni sih . . @kegoblogan.unfaedah

A post shared by OFFICIAL AWRECEH (@awreceh.id) on

Kalau video di atas ialah terjadi di ruang kelas. Terlihat pria yang awalnya menjahili seorang wanita dengan menggunakan tongkat. Namun tiba-tiba saja setelah menjahili dan ingin keluar kelas, tongkat yang ia bawa tersangkut karena pintu. Akibatnya pria ini terjatuh dan malah ditertawakan.

Aksi pria terganjal pintu ini pun banyak yang mengomentari sebaga berikut.

"sakitnya ga seberapa, malu nya itu astalala" tulis akun @justhanafiali

"Ya semoga tulang ekornya baik² aja" tulis akun @indahrls_

4. Tercebur

View this post on Instagram

Awass jatuuhh . . @kegoblogan.unfaedah

A post shared by OFFICIAL AWRECEH (@awreceh.id) on

Awal mulanya bermula dari kondisi hujan yang mengguyur jalanan. Sehingga banyak orang yang menepi. Hal itu juga dilakukan para murid dengan memakai jas hujan yang dipakai bersama. Tapi naas saat menyeberang, malah ada yang tidak memperhatikan selokan, sehingga ada yang tercebur.

Anak yang tercebur ini langsung banjir komentar sebagai berikut.

"niatnya neduh malah nyelem" tulis akun @hey.gas

"Lagi hujan hujan main barongsai" tulis akun @irsyt

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya