Liputan6.com, Jakarta Kini sudah banyak media untuk menghibur diri. Tidak perlu pergi jauh-jauh, cukup membaca dan menggulir media sosial. Segala hal yang menghibur hati pasti bisa ditemukan dengan mudah. Seperti yang dibagikan di beberapa akun TikTok, salah satunya @nopita_076.
Dalam unggahannya, terdapat sejumlah cerita warganet tentang pengalamannya menjawab soal ujian bahasa jawa. Namun, bukan jawaban benar yang ditulis, melainkan jawaban kocak. Jawaban kocak itu pun bukan sembarangan ditulis. Tetapi karena mereka tidak bisa menjawab pertanyaan tersebut.
Pasalnya, kini anak-anak orang Jawa asli sudah jarang yang pandai bahasa Jawa. Apalagi bagi mereka yang pindahan dari luar Jawa. Ketika ada soal bahasa Jawa, mereka pun menjawabnya dengan asal dan apa adanya. Tetapi, jawaban asal itu justru menjadi lucu saat warganet lain juga mengalami pengalaman yang sama.
Advertisement
Berikut ini 6 cerita kocak warganet saat jawab soal ujian bahasa Jawa yang dirangkum Liputan6.com dari berbagai sumber, Kamis (28/9/2023).
1. Efek terlalu sering nonton kartun nih, jadi kebawa untuk jawaban.
Advertisement
2. Belajar tentang pepatah Jawa juga ternyata penting ya, supaya nilai ujian bagus.
3. Tampak sepele, namun kenyataannya susah dan berakhir asal jawab.
Advertisement
4. Cangkriman ini merupakan kalimat yang mengandung arti atau makna khusus. Jadi kalau yang enggak tahu jawabannya, pasti bakal mikir keras nih.
5. Mungkin karena sama-sama nama gula ya.
Advertisement