5 Pulau di Indonesia yang Bebas Polusi

Bosan menghirup udara tercemar di perkotaan? Berikut daftar pulau-pulau di Indonesia yang bebas polusi

oleh Ria Aprilianti diperbarui 21 Mar 2019, 16:18 WIB
Diterbitkan 21 Mar 2019, 16:18 WIB
[Bintang] Keindahan Gili Trawangan Sebelum Terjadi Gempa Lombok
Gili Trawangan (M Husni Mubarrok/ Liputan6.com)

Liputan6.com, Jakarta - Sebagai negara kepulauan, Indonesia memiliki ragam wajah pulau yang boleh jadi serupa, tapi tak pernah sama. Ada saja karakteristik unik dari satu wilayah yang menggelitik untuk dicari tahu lebih jauh.

Di satu sisi, perkotaan yang padat dengan mobilitas berbagai kendaraan membuat udara di sekitar sudah tercemar. Sementara di sisi lain, ada pula beberapa kawasan yang malah bebas sama sekali dari polusi.

Dari Maluku, Lombok, sampai Jakarta, wilayah-wilayah ini didaulat bebas polusi. Langsung saja saksikan video Tempo Channel di Vidio.com berikut.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya