Liputan6.com, Lhokseumawe - Warga Kota Lhokseumawe, tepatnya di TPS 4 Kutablang, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe mendapatkan teror pada hari pencoblosan, Rabu (9/4/2014). Warga dikejutkan dengan penemuan benda mencurigakan berbentuk kotak yang diduga bom.
Tetkait penemuan tersebut, Kasat Reskrim Polres Lhokseumawe AKP Dian Indra Prabudi mengatakan, benda yang menyerupai bom itu awalnya ditemukan salah seorang warga setempat sekitar pukul 06.00 Wib.
"Benda itu panjangnya 50 cm dan terlilit kabel, diletakkan di dekat pot bunga," ujar Dian.
Warga langsung melaporkan penemuan tersebut kepada pihak keamanan. Setelah mendapatkan laporan ada penemuan benda mencurigakan, sejumlah personel Polisi dan Tim Gegana langsung turun ke TKP.
"Kini lokasi tersebut sudah kita pasang garis polisi," tutur Dian.
Penemuan benda yang menyerupai bom tersebut sempat menghebohkan warga. Sejumlah petugas KPPS dan warga berhamburan ke lokasi penemuan benda yang diduga bom itu.
Setelah diperiksa bungkusan tersebut berisi arloji dan kayu, kini benda tersebut diamankan personel Gegana ke Kompi 4 Brimob Jeulakat Lhokseumawe.
Benda Diduga Bom Hebohkan Pemilih di TPS Lhokseumawe
Warga dikejutkan dengan penemuan benda mencurigakan berbentuk kotak yang diduga bom.
diperbarui 09 Apr 2014, 12:13 WIBDiterbitkan 09 Apr 2014, 12:13 WIB
Advertisement
Live Streaming
Powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Buka Ruang Dialog dengan Buruh, Pramono Yakin Bisa Selesaikan Masalah UMP Jakarta
Maruarar Sirait Minta Tambahan Anggaran Rp 48 Triliun Buat Kejar Program 3 Juta Rumah
Mensos: Jumlah Pengungsi Letusan Gunung Lewotobi Laki-Laki di NTT Dinamis
Simvastatin adalah Obat untuk Menurunkan Kolesterol dan Risiko Kardiovaskular
UFilm Hadirkan Kaca Film Terbaru Prime Series di Indonesia, Harga Mulai Rp 1,5 Juta
Sudah Simulasi Debat Pilkada, RK Siap Beberkan Pengalaman Menata Kota Bandung
Erick Thohir Curhat ke Bos Nvidia Jensen Huang, Ini Bocorannya
Usai Debat Pilwakot Semarang, Siapa Unggul dalam Survei?
Pemadam Kebakaran Berjibaku Padamkan Api Pasca-Serangan Udara Israel
Zidni Hakim Vokalis Juliet Project Serius Jadi Aktor Meski Passion-nya Musik, Ada Misi Khusus untuk Band
Supermoon Adalah Fenomena Langit yang Menakjubkan, Ketahui Penyebab dan Karakteristiknya
Jelang Debat Terakhir Pilgub Jakarta, Pramono: Saya Ingin Rasional