Liputan6.com, Surabaya - Pesawat maskapai AirAsia dengan nomor penerbangan QZ8501 yang terbang dari Surabaya-Singapura dilaporkan hilang kontak pagi ini, sekitar pukul 07.24 WIB. Petugas berwenang kini tengah melakukan pencarian.
Menurut pantauan Flight Radar 24 yang dikutip Liputan6.com, Minggu (28/12/2014), posisi terakhir pesawat yang mengangkut 155 penumpang itu berada di laut dekat Kalimantan.
Dalam foto yang diunggah terlihat, garis biru radar pergerakan dari Surabaya yang sedianya menuju Singapura, namun terhenti di laut dekat Kalimantan.
Badan SAR Nasional (Basarnas) sebelumnya melaporkan pesawat jenis Airbus 320 itu hilang kontak di sekitar Teluk Kumai, dekat Pulau Belitung.
"Menurut Petugas ATC Bandara Soekarno Hatta Jakarta, koordinat terakhir kontak pesawat pada 03 09 15 S – 111 28 21 E," demikian keterangan Basarnas lewat akun Facebook, Minggu (28/12/2014).
Dijelaskan bahwa pesawat dengan nomor penerbangan AWQ 8501 tersebut harusnya memasuki wilayah udara Singapura pukul 06.52 WIB. Namun kemudian diketahui hilang kontak. (Riz)
Radar Pergerakan AirAsia Surabaya-Singapura yang Hilang Kontak
Koordinat terakhir kontak pesawat AirAsia yang hilang kontak berada pada titik 03 09 15 S – 111 28 21 E.
diperbarui 28 Des 2014, 11:23 WIBDiterbitkan 28 Des 2014, 11:23 WIB
Koordinat terakhir kontak pesawat AirAsia yang hilang kontak berada pada titik 03 09 15 S – 111 28 21 E.
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Pramono: Saya Harap Pilkada Jakarta 1 Putaran Agar Tidak Terjadi Ketegangan
Cegah Diabetes pada Anak, IDAI Sarankan Pemerintah Atur Takaran Gula dan Cantumkan pada kemasan Makanan
Waskita Beton Kantongi NKB Rp 13,78 Miliar dari Bisnis Sewa Alat
Pendidikan Tinggi tapi Belum Dapat Pekerjaan? Ini Nasihat Buya Yahya dan Amalan Doa Cepat Kerja
Keruntuhan Harga Emas Tertahan Permintaan Safe Haven
Daftar Pemain dan Link Nonton Film Komedi Sonic The Hedgehog (2020), Tayang Eksklusif di Vidio
TPS Lokasi Mencoblos Hampir Semua Paslon Pilwali Kota Malang Ada di Lowokwaru
Apa Itu Recharge Adalah: Panduan Lengkap Pengisian Ulang Energi
TNI-Polri Siagakan Jutaan Personel Bantu Amankan Pilkada Serentak 2024
Pencoblosan Pilkada 2024, Banten Diprediksi Bakal Diguyur Hujan
Anthony Ginting Bidik Gelar Ketiga di Indonesia Masters 2025
Taipan Properti Vietnam yang Dihukum Mati Karena Korupsi Rp429 Triliun Minta Keringanan Hukuman