Liputan6.com, Jakarta - Video keributan antara sopir bus dan polisi di dalam Bus Transjakarta diunggah di media sosial Facebook pada Selasa 24 Maret malam lalu. Keriuhan terekam di Bus Transjakarta saat penumpang tak terima sopir Bus Transjakarta ditegur polisi, karena menyenggol pesepeda motor yang menerobos busway. Polisi bahkan memarahi penumpang.
Seperti ditayangkan Liputan 6 Siang SCTV, Jumat (27/3/2015), heboh di media sosial, pihak kepolisian kemudian minta maaf dan menjelaskan bahwa Brigadir M bukan menilang, namun meminta surat-surat sopir Transjakarta, surat-surat pesepeda motor yang masuk jalus busway juga diminta.
Denda tilang maksimal bagi pengendara yang nekat menerobos jalur Bus Transjakarta tampaknya kurang berpengaruh. Masih banyak pengendara yang melanggar. Setiap terjadi kecelakaan di jalur Bus Transjakarta kerap sopir Bus Transjakarta yang disalahkan.
Rencana sterilisasi jalur Bus Transjakarta akan dilakukan dengan pemasangan CCTV, untuk memfoto kendaraan yang melanggar dan memberlakukan denda elektronik. Jika tidak dibayar, STNK kendaraan akan diblokir. Selain itu jalur busway juga akan diberi portal dan ditinggikan separatornya. (Dan/Ein)
Pemprov DKI Berencana Sterilisasi Jalur Bus Transjakarta
Sterilisasi jalur Bus Transjakarta akan dilakukan dengan pemasangan CCTV, untuk memfoto pelanggar dan memberlakukan denda elektronik.
diperbarui 27 Mar 2015, 14:43 WIBDiterbitkan 27 Mar 2015, 14:43 WIB
Sterilisasi jalur Bus Transjakarta akan dilakukan dengan pemasangan CCTV, untuk memfoto pelanggar dan memberlakukan denda elektronik.
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan Ungkap Tantangan yang Menghadang Indonesia di Masa Depan
Top 3: Kementan Buka Lowongan Petani Milenial 2024 Gaji Rp 10 Juta per Bulan
Fimela Day 2024 Tawarkan Keseruan, Tiket Masuk Senilai Rp700 Ribu Cukup Bayar Rp50 Ribu
Top 3 Islami: Ibadah Mbah Moen Biasa tapi Kenapa jadi Wali? Kisah Mbah Ma'shum Lasem Mimpi Bertemu Nabi Berkali-kali
Memahami Refocusing Adalah: Strategi Anggaran di Masa Pandemi
Cuaca Hari Ini Rabu 27 November 2024: Mayoritas Jabodetabek Berawan Tebal Pada Pagi Hari
13 Tips Agar Suara Bagus dan Merdu Saat Bernyanyi
Lexus LM 500h Cocok Buat Konglomerat yang Butuh MPV Mewah Performa Tinggi
3 Kesalahan Wawancara Kerja, Nomor 1 Sering Dilakukan!
Investor Asing Kabur dari Indonesia di Akhir Tahun, Ada Apa?
Propam Mabes Polri Dikirim ke Semarang Pasca Insiden Pelajar SMA Ditembak Anggota Polisi
Inggris Berencana Integrasikan Kripto dan Keuangan Tradisional