Liputan6.com, Bandung - Untuk memantapkan keterampilan bagi pebalap muda Indonesia sebelum melaju ke pentas balap dunia,Ā PT Astra Honda Motor (AHM) kembali menggelar Honda Racing Championship (HRC). HRC tahun ini memasuki penyelenggaraan yang ke-13 akan berlangsung di 8 kota di Indonesia.
Sebagai rangkaian pelaksanaan HRC 2015, AHM juga melaksanakan HRC Tour.Ā Kegiatan ini merupakan salah satu upaya PTĀ AHM memberikan edukasi balap pada remaja yang sedang menempuh pendidikan di sekolah-sekolah tingkat SLTA di wilayah HRC berlangsung.
"Kegiatan ini sebagai salah satu upaya untuk semakin mendekatkan teknologi roda dua dan dunia balap ke dunia pendidikan," ujar General Manager Marketing Planning & Analysis Division PT AHM A. Indraputra melalui keterangan resmi yang diterima Liputan6.com.
Selain edukasi dunia balap, PT AHM juga mengajak pebalap muda untuk berbagi pengalaman di kalangan pelajar SMA yang diikuti dengan edukasi keselamatan berkendara serta edukasi teknologi ramah lingkungan.
āKami harapkan siswa peserta HRC Tour akan menjadi duta menuju Indonesia yang lebih baik. Kami membekalinya dengan pengetahuan dan dan mengajarkan cara berkendara yang baik dan benar dan nyaman bagi masyarakat," tandas Indraputra.
Honda Kenalkan Dunia Balap Motor ke Siswa SMA
Kegiatan ini merupakan salah satu upaya AHM memberikan edukasi balap pada remaja.
diperbarui 23 Mar 2015, 19:42 WIBDiterbitkan 23 Mar 2015, 19:42 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Mengenal Layanan BRIAPI yang Sukses Bawa BRI Raih Penghargaan Global
Cerita Joseph Laroche, Orang Kulit Hitam Satu-satunya yang Jadi Penumpang Kapal Titanic
VIDEO: Sidang Polwan Mojokerto, Briptu Fadhilatun Nikmah Bantah Sengaja Bakar Suami
267 Kumpulan Teka Teki Pantun Lucu dan Menghibur, Bikin Harimu Ceria
Saham BDKR Betah di Zona Merah, Manajemen Beri Penjelasan Pekan Depan
BEI Bakal Luncurkan IDX-ESG Disclosure Guidance Kuartal I 2025
Erick Thohir Bakal Sediakan Ruang Tunggu Gratis Khusus Pekerja Migran di Bandara Internasional
Bacaan Dzikir Setelah Sholat Fardhu Lengkap dengan Arab, Latin, dan Artinya
3 Pernyataan Poengky Indarti saat Ikuti Fit and Proper Test Capim KPK di Komisi III DPR RI
Hasil Kesepakatan OECD-IOPS: Tingkatkan Kolaborasi Industri Dana Pensiun Global
Vadel Badjideh Dampingi Sang Ayah Jalani Pemeriksaan, Terkait Laporannya Terhadap Nikita MirzaniĀ
Tips Memilih Jam Tangan untuk Tangan Kecil: Panduan Lengkap Tampil Stylish dan Elegan