Jelang Akhir Pekan, Ini Sebaran Covid-19 di Kota Surabaya

Kasus Covid-19 di Surabaya masih terus bertambah hingga hari ini. Sebaran merata di lima wilayah Kota Surabaya.

oleh Yusron Fahmi diperbarui 05 Feb 2021, 22:07 WIB
Diterbitkan 05 Feb 2021, 22:07 WIB
(Foto: Liputan6.com/Dian Kurniawan)
Tes cepat COVID-19 gratis di Jalan Genteng Besar, Surabaya, Jawa Timur. (Foto: Liputan6.com/Dian Kurniawan)

Liputan6.com, Surabaya - Kasus Covid-19 di Surabaya masih terus bertambah hingga hari ini. Sebaran merata di lima wilayah Kota Surabaya.

Data terakhir Surabaya Lawan Covid-19 pada 4 Februari 2021, ada penambahan sekitar 0,28 persen kasus positif di Surabaya. Total kasus positif di Surabaya saat ini adalah 20,120 kasus. Selain itu, 18,558 terkonfirmasi sembuh dan 1,298 meninggal dunia.

Berikut sebaran Covid-19 per wilayah di Surabaya:

Surabaya Barat

Positif: 3,218

Sembuh: 2,991

Meninggal: 183

Surabaya Pusat

Positif: 2,060

Sembuh: 1,855

Meninggal: 184

Surabaya Utara

positif: 2,844

Sembuh: 2,615

Meninggal: 202

Saksikan video pilihan di bawah ini:

Surabaya Timur dan Selatan

Surabaya Timur

Positif: 6,145

Sembuh: 5,710

Meninggal: 357

Surabaya Selatan

Positif: 5,853

Sembuh: 5,387

Meninggal 372

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya