Penghuni dunia maya tidak jarang menciptakan sesuatu yang konyol sekaligus mengejek seorang pesepakbola yang melakukan aksi yang tidak biasa. Tidak jarang beredar foto atau video yang memparodikan atau mengejek aksi tidak biasa pesepakbola.
John Terry dan Mario Balotelli pernah menjadi korban para pengguna internet. Foto Terry yang tengah mengankat trofi Liga Champions musim 2011-2012 diedit habis-habisan, sementara Balotelli 'dihabisi' setelah foto selebrasi dengan membuka baju di semifinal Piala Eropa 2012 saat Italia melawan Inggris.
Kali ini giliran bintang Timnas Brasil dan Barcelona, Neymar, yang menjadi bulan-bulanan pengguna internet. Neymar menjadi ejekan dunia maya setelah melakukan diving di pertandingan semifinal Piala Konfederasi 2013 antara Brasil dan Uruguay.
Sebuah video yang beredar di Youtube menampilkan aksi Neymar yang telah diedit. Aksi menjatuhkan diri Neymar ditambah dengan beberapa efek seperti terkena pukulan dari karakter video game 'Street Fighter', diterkam zombie, terkena bom, dan ditabrak seorang wanita.
Pertandingan itu sendiri berhasil dimenangkan secara dramatis oleh Brasil, ketika Paulinho berhasil mencetak gol di menit ke-86, dan membuat A Selecao, sebutan Timnas Brasil, menang atas Uruguay dengan skor 2-1. Brasil pun melaju ke final.(MTR)
Baca juga:
* <a href="http://bit.ly/13bQVrH">Lewat Adu Penalti, Spanyol Lolos ke Final</a>
* <a href="http://bit.ly/127roL8">Gerrard Tak Sabar Lihat Perubahan MU</a>
* <a href="http://bit.ly/11MlToy">Semua Pemain Roma Akan Dilego, Asal ...</a>
* <a href="http://bit.ly/14AQBzM">Tiga Pemain Italia Dipuji Pelatih Spanyol</a>
* <a href="http://bit.ly/12peTO7">Ronaldinho Jadi Bintang Iklan Kondom. Kondom apa ya?</a>
* <a href="http://bit.ly/127tdra">Ada Ganjalan Jelang Pertemuan Rahasia Ronaldo dengan MU</a>
[VIDEO] Parodi 'Diving' Neymar Menyebar di Dunia Maya
Akibat melakukan diving di semifinal Piala Konfederasi 2013 antara Brasil dan Uruguay, kini Neymar menjadi 'bulan-bulanan' di dunia maya.
diperbarui 28 Jun 2013, 08:24 WIBDiterbitkan 28 Jun 2013, 08:24 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Cara Mendaur Ulang Sampah: Panduan Lengkap untuk Mengelola Limbah dengan Bijak
Cara Print Hitam Putih: Panduan Lengkap untuk Mencetak Dokumen Monokrom
Diintip Investor, Prabowo Bakal Groundbreaking Proyek Baru di IKN
Wamendagri Bima Arya Tegaskan Bakal Jaga Netralitas ASN di Pilkada Serentak 2024
LPK Adalah: Definisi, Cara Daftar, dan Cara Cek Legalitasnya
Gelar Latihan Resmi di SUGBK, Timnas Arab Saudi Bersiap Hadapi Indonesia
KPK Kalah Praperadilan Tersangka Sahbirin Noor, Capim Poengky: Saya Rasa Ini Memalukan
Donald Trump dan Calon Menkes AS Makan McDonald's Bareng di Pesawat
Catatan Oki Rengga Setelah Bocil Komika dari Sumut Tersingkir di Babak Eliminasi ke-7 Comic 8 Revolution
Cara Menghitung Percepatan: Rumus, Jenis, dan Contoh Soal
5 Pernyataan Erick Thohir, Minta Maaf Timnas Indonesia Kalah dari Jepang dan Harap Menang Lawan Arab Saudi
Canggihnya Bengkel Pesawat di Bali, Punya Sistem Kontrol Jarak Jauh