6 Pose Selfie Unyu, Kamu Suka yang Mana?

Selfie menjadi tren anak muda masa kini, kira-kira dari 6 pose berikut ini mana yang kamu suka?

oleh Liputan6 diperbarui 22 Apr 2016, 05:30 WIB
Diterbitkan 22 Apr 2016, 05:30 WIB
6 Pose Selfie Unyu, Kamu Suka Yang Mana?
Selfie bukan lagi hal asing buat kita, kira-kira dari 6 pose berikut ini mana yang kamu suka?

Liputan6.com, Jakarta

Bukan hal yang asing lagi untuk selfie. Kini selfie sudah menjadi suatu hobi, bawaannya mau pose, pegang kamera, 'cekrek' foto selfie deh.

Berbagai cara dilakukan untuk bisa menghasilkan foto selfie terbaik biar bisa menarik perhatian orang-orang yang melihat postingan kita di sosial media.

Nah, dari ke-6 pose selfie unyu berikut ini, adakah pose yang kamu suka atau sering dilakukan saat mengambil foto selfie?

1. Pose ZzzZz!

Sumber Pinterest

Pose ZzzzZz alias pose bobo, seakan-akan sedang bobo biasanya sering netizen gunakan pose selfie ini jika hendak tidur dan mengucapkan good night!

2. Pose Psssttt!

Sumber Pinterest

Pose ini untuk menggambarkan jangan berisik! Namun jika dibuat pose selfie jadi unyu kan?

3. Pose Kelinci

Sumber Pinterest

Pose pamer gigi dengan tangan ditekuk ke depan menjadi tampak seperti hewan kelinci yang lucu dan menggemaskan.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.


Pose Selfie

4. Pose Hiks!

Sumber Pinterest

Pose sedih kali ini terlihat tak menunjukkan sedih kan?

5. Pose Peace!

Sumber Pinterest

Peace! Ini nih pose yang nggak lekang dimakan oleh waktu hampir semua generasi kalau selfie senang banget kasih salam damai, peace!

6. Pose Sakit Kepala

Sumber Pinterest

Sakit kepala kok happy? Hehe, namanya juga lagi mau selfie, pose selfie yang satu ini jadi tampak lucu kan kalau dibuat selfie depan kamera? Jadi pusing ya mau pilih pose selfie yang mana? Hmm... jadi dari ke-6 pose selfie di atas mana nih yang posenya paling ‘kamu banget’?

Apapun posenya, untuk menghasilkan foto selfie yang bagus kamu perlu dukungan smartphone yang keren dan canggih.

Powered By:

OPPO F1 Plus

Lanjutkan Membaca ↓

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya