Liputan6.com, Jakarta Tepat di hari pernikahan Dude Harlino dan Alyssa Soebandono, gitaris band Shaden Rijal Bey juga resmi mempersunting kekasihnya, Imelda Mita. Pernikahan tersebut juga sukses mengurai keharuan di hati sang kakak, Nuri.
Nuri yang hadir dalam resepsi pernikahan Rijal dan Imelda di Masjid Agung Sunda Kelapa, Jakarta Pusat, Sabtu (22/3/2014) bersama sang suami, Ikmal Akbar, mengaku senang melihat adik keduanya menikah. Rasa haru bercampur senang hingga di diri Nuri.
"Adikku kan ada dua, yang pertama sudah menikah, sekarang gantian Rijal. Aku senang akhirnya adik-adikku sudah pada menikah," ucap Nuri saat ditemui di lokasi pernikahan.
Yang membuat Nuri terharu, wanita yang dipersunting Rijal merupakan hasil perjodohan yang dilakukan suaminya, Ikmal terhadap sang adik. Menurut Nuri, akhir cinta adiknya dengan wanita yang dijodohkan berujung di pelaminan.
"Ikmal yang ngenalin Mita ke Rijal. Rijal sudah suka dari pas lihat dia main sinetron bareng sama Ikmal. Mereka pacaran dua tahun sampai akhirnya menikah," papar Nuri.
Perempuan yang kini aktif berpolitik tersebut juga mendoakan rumah tangga adik kandungnya itu bisa langgeng dan diberi kemudahan rizki.
"Salah satu rezeki berupa momongan. Semoga cepat diberikan anak dan pernikahannya bahagia sampai akhir nanti," harap Nuri.
Nuri 'Shaden' Terharu Lihat Adiknya Menikah
Nuri `Shaden` terharu karena melihat adiknya akhirnya melepas masa lajang.
Diperbarui 23 Mar 2014, 12:00 WIBDiterbitkan 23 Mar 2014, 12:00 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
6 Gaya Hijab Terbaru Oki Setiana Dewi yang Elegan dan Syar'i
Rekomendasi Gaya dan Pose Foto Lebaran untuk Bapak-Bapak Biar Gak Pamer Jempol Terus
Link Live Streaming Liga Champions di Moji dan Vidio: Arsenal vs PSV, Aston Villa vs Club Brugge, Lille vs Dortmund
Bulan Ramadan Tak Jadi Halangan Veddriq Leonardo untuk Tetap Giat Berlatih
Rekomendasi Gaya Foto Keluarga saat Lebaran Agar Tidak Gitu-Gitu Saja
Serba-serbi Pembahasan Revisi Undang-Undang TNI
Fakta Unik 'Nrimo Ing Pandum', Filosofi Jawa yang Belum Banyak Orang Tahu
DPR Tekankan Pentingnya Diskon Lebih Besar untuk Tarif Tol Saat Mudik Lebaran: Ringankan Beban Rakyat
8 Tips Mengelola Emosi Saat Kumpul Keluarga Besar, Nikmati Waktu Berkualitas Bersama-sama
Tata Cara Bayar Hutang Puasa Ramadan, Lebih Cepat Dilakukan Lebih Baik
Prabowo Marah Soal Minyakita Tak Sesuai Takaran, Minta Pelaku Ditindak Tegas
Kemegahan Masjid Katedral Moskow, Simbol Spiritual Umat Islam di Rusia