Gambar Pertama yang Kamu Lihat di Sini, Ungkap Karaktermu

Ada dua pilihan gambar, gambar pertama yang kamu lihat akan mengungkap bagaimana karaktermu.

oleh Yulia Lisnawati diperbarui 13 Okt 2017, 17:00 WIB
Diterbitkan 13 Okt 2017, 17:00 WIB
Gambar Pertama yang Kamu Lihat di Sini, Ungkap Karaktermu
(brightside.me)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta - Banyak cara yang dapat dilakukan untuk membaca karakter seseorang, salah satunya bagaimana cara kamu melihat sebuah gambar.

Dalam gambar sederhana berikut, kamu akan melihat satu dari dua hal. Ada dua pilihan gambar. Gambar pertama yang kamu lihat akan mengungkap bagaimana karaktermu.

Gambar 1

(brightside.me)

  • Jika kamu melihat singa dalam gambar nomor 1, kamu kemungkinan besar selalu mudah menemukan akar masalah yang tengah kamu ataupun orang-orang di sekitarmu hadapi. Hal tersebut yang membuat kamu tidak takut menghadapi masalah apa pun, karena kamu orang yang sangat berani.

 

  • Namun, bila kamu melihat seekor burung, kamu orang yang tidak bisa mengontrol beberapa situasi dengan baik, bahkan tidak bertanggung jawab. Hebatnya, kamu memiliki kepribadian kreatif dan keinginan untuk mengubah dunia menjadi lebih baik.

 

Gambar 2

Gambar Pertama yang Kamu Lihat di Sini, Ungkap Karaktermu
(brightside.me)... Selengkapnya
  • Pada gambar kedua, jika kamu melihat seekor bebek, kamu tipe orang yang emosional. Kamu bahkan mudah mengalami perubahan suasana hati dengan cepat, dan cenderung membuat keputusan secara tiba-tiba.
  • Jika kamu melihat seekor kelinci, kamu orang yang suka mempertimbangkan semua konsekuensi dari setiap tindakan. Biasanya kamu akan menggunakan logika dalam hidup kamu, meski itu bukan berarti kamu orang yang tidak sadar dan dingin.

(Ul)

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6

Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya