Liputan6.com, Jakarta Sekalipun penggunaan obat kuat atau phosphodiesterase tipe 5 inhibitor (PDE5 inhibitor) bisa digunakan bagi penderita disfungsi ereksi, namun para pria perlu tahu tata caranya. Seperti misalnya kapan dia harus mengonsumsi obat dan apa efeknya.
Seperti disampaikan spesialis Andrologi dan Seksologi dr. Heru H. Oentoeng, M. Repro, Sp. And, FIAS, FECSM bahwa obat kejantanan pria tidak akan bekerja optimal jika tidak ada rangsangan seksual.
"Jika Anda minum obat terus menyetir ke Bandung selama 4 jam dan terkena macet, maka nggak akan ereksi. Kalau ada rangsangan seksual baru ereksi," jelasnya.
Jadi, kata dia, setelah minum obat butuh waktu 30-60 menit bagi seorang pria untuk ereksi asalkan ada rangsangan seksual. Namun tidak perlu khawatir ketagihan, sebab penggunaan obat biasanya diberikan pada seseorang yang memiliki faktor risiko dan diberikan atas resep dokter.
"Efek obat sesaat, dia punya mekanisme dalam jangka waktu 4-6 jam, setelah itu efeknya menurun. Yang terpenting menurut saya, memperbaiki faktor risiko agar harapannya tidak perlu pakai obat. Jadi tanpa obat dia bisa bekerja secara alamiah. Hindari rokok, minuman beralkohol dan olahraga," tukasnya.
Kapan dan Apa Efek Minum Obat 'Kuat'?
Kapan harus mengonsumsi obat kuat dan apa efeknya.
Diperbarui 19 Feb 2015, 08:00 WIBDiterbitkan 19 Feb 2015, 08:00 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Menko Airlangga dan Luhut Rumuskan Strategi Genjot Pertumbuhan Ekonomi RI
Gojek Bagi THR Tunai untuk Driver Ojol, Ini Besaran Nominal dan Syaratnya
Ustadz Adi Hidayat Ungkap Amalan yang Membuat Manusia Disambut Semua Malaikat di Pintu Surga
Ahok Pastikan Penuhi Panggilan Kejagung Terkait Kasus Korupsi Pertamina Hari Ini, Kamis 13 Maret 2025
Polisi Ringkus Distributor Nakal MinyaKita di Tangerang
Dekatkan Akses Pengaduan bagi Penyandang Disabilitas, Ombudsman Babel Lakukan Sistem Jemput Bola
Klub-Klub Sepak Bola Mancanegara yang Dimiliki oleh Orang Indonesia
Raffi Ahmad Ungkap Gaya Hidup Ariel Noah Berubah Drastis Usai Ikut Tokyo Marathon di Usia 43 Tahun
Fajar/Rian Belum Maksimal di All England 2025
350 Kata-Kata Hari Kamis Penuh Semangat dan Inspirasi
Pemerintah Diminta Tak Pandang Bulu Sikat Oknum Nakal yang Korupsi Minyakita
6 Doa Kelancaran Ujian dan Artinya: Agar Ujianmu Lancar dan Dipermudah