6 Potret Kevin Marsing, Pria yang Dikabarkan Jadi Pacar Natasha Wilona

Nama Kevin Marsing kini sedang viral di media sosial karena hubungannya dengan Natasha Wilona.

oleh Muhammad Fahrur Safi'i diperbarui 17 Des 2020, 13:15 WIB
Diterbitkan 17 Des 2020, 13:15 WIB
6 Potret Kevin Marsing, Pria yang Dikabarkan Jadi Pacar Natasha Wilona
Natasha Wilona dan Kevin Marsing (Sumber: YouTube/Surya Citra Televisi (SCTV))

Liputan6.com, Jakarta Kisah asmara Natasha Wilona memang kerap jadi sorotan netizen dan penggemar. Usai dikabarkan putus dengan Verrell Bramasta, selang beberapa waktu ia pun tidak menjalin hubungan dengan pria lain.

Namun belakangan, kabar mengenai hubungan asmaranya pun viral di media sosial. Yaitu kedekatannya dengan sosok pria yang bernama Kevin Marsing.

Kevin Marsing terlihat saat memberi kejutan ulang tahun untuk Natasha Wilona. Hal ini terlihat pada unggahan YouTube dari Surya Citra Televisi (SCTV).

Berikut 6 potret Kevin Marsing yang dikabarkan pacar baru Natasha Wilona seperti Liputan6.com kutip dari Instagram @kevinmarsing, Kamis (17/12/2020).

1. Begini potret kebersamaan Natasha Wilona dan Kevin Marsing pada kejutan ulang tahunnya.

6 Potret Kevin Marsing, Pria yang Dikabarkan Jadi Pacar Natasha Wilona
Natasha Wilona dan Kevin Marsing (Sumber: YouTube/Surya Citra Televisi (SCTV))

2. Kevin Marsing merupakan sosok pria yang menyukai fitness.

3. Dalam media sosialnya, ia kerap mengunggah momen saat berada di lokasi gym.

4. Selain itu, dikabarkan bahwa hubungan Natasha Wilona dan Kevin Marsing ini sudah berjalan lebih dari dua bulan.

5. Sampai saat ini banyak netizen membanjiri kolom komentar Kevin Marsing karena hubungan keduanya.

6. Dalam media sosial Instagramnya, Kevin sendiri sangat jarang unggah foto selfie.

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya