10 Potret Nagita Slavina Rilis Koleksi Baju di JFW 2023, Raffi Ahmad Ikut Mendukung

Nagita Slavina debut sebagai desainer untuk busana ready to wear brand miliknya.

oleh Novita Ayuningtyas diperbarui 27 Okt 2022, 15:00 WIB
Diterbitkan 27 Okt 2022, 15:00 WIB
10 Potret Nagita Slavina Rilis Koleksi Baju di JFW 2023, Raffi Ahmad Ikut Mendukung
Nagita Slavina (Sumber: Instagram/raffinagita1717/wanda_haraa)

Liputan6.com, Jakarta Memahami jika industri hiburan selalu mengalami perubahan, beberapa artis Tanah Air memilih untuk melebarkan sayapnya di dunia bisnis. Bisnis fashion pun menjadi salah satu yang cukup menjanjikan hingga banyak dilirik oleh sejumlah artis.

Istri Raffi Ahmad, Nagita Slavina juga turut serta mengeluarkan produk fashion sendiri. Sebelumnya, ia bersama sang suami memang diketahui merilis bisnis di dunia fashion dengan mengeluarkan berbagi busana baik dewasa ataupun anak-anak.

Bahkan, untuk melebarkan bisnis yang dijalani, wanita dengan nama lengkap Nagita Slavina Mariana Tengker ini ikut ambil bagian dalam Jakarta Fashion Week atau JFW 2023. Penampilan Nagita Slavina di panggung JFW 2023 dengan berbagai koleksi busana terbarunya daru brand Nagitaslavina.co ini pun mencuri perhatian banyak netizen.

Momen ini juga menjadi yang pertama kali bagi Nagita Slavina debut sebagai seorang desainer dalam busana ready to wear. Terlebih lagi, Raffi Ahmad juga terlihat ikut mendukung sang istri dalam ajang tersebut.

Dirangkum Liputan6.com dari berbagai sumber, berikut ini beberapa potret Nagita Slavina saat debut sebagai desainer di JFW 2023, Kamis (27/10/2022).

1. Melalui Instagram Stories, Raffi Ahmad membagikan momen saat datang di JFW 2023 untuk mendukung Nagita Slavina.

10 Potret Nagita Slavina Rilis Koleksi Baju di JFW 2023, Raffi Ahmad Ikut Mendukung
Nagita Slavina (Sumber: Instagram/raffinagita1717)

2. Beberapa selebriti lain juga turut hadir dalam Jakarta Fashion Week 2023.

10 Potret Nagita Slavina Rilis Koleksi Baju di JFW 2023, Raffi Ahmad Ikut Mendukung
Nagita Slavina (Sumber: Instagram/raffinagita1717)

3. Nagita Slavina kini pun debut sebagi desainer baju untuk brand miliknya bernama Nagitaslavina.com.

10 Potret Nagita Slavina Rilis Koleksi Baju di JFW 2023, Raffi Ahmad Ikut Mendukung
Nagita Slavina (Sumber: Instagram/raffinagita1717)

4. Summer look pun dipilih oleh ibu dua anak ini saat memperlihatkan berbagi koleksi ready to wear di JFW 2023.

10 Potret Nagita Slavina Rilis Koleksi Baju di JFW 2023, Raffi Ahmad Ikut Mendukung
Nagita Slavina (Sumber: Instagram/raffinagita1717)

5. Di akhir acara, terlihat pula Nagita Slavina tampil dalam simpel dress putih sebagai desainer.

10 Potret Nagita Slavina Rilis Koleksi Baju di JFW 2023, Raffi Ahmad Ikut Mendukung
Nagita Slavina (Sumber: Instagram/raffinagita1717)

6. Berbagai dukungan pun diberikan pada wanita yang akrab disapa Gigi ini, salah satunya fashion stylish Wanda Hara.

10 Potret Nagita Slavina Rilis Koleksi Baju di JFW 2023, Raffi Ahmad Ikut Mendukung
Nagita Slavina (Sumber: Instagram/wanda_haraa)

7. Fashion stylish Erich Al Amin juga turut berikan pujian terhadap karya baru Gigi.

10 Potret Nagita Slavina Rilis Koleksi Baju di JFW 2023, Raffi Ahmad Ikut Mendukung
Nagita Slavina (Sumber: Instagram/erichalamin)

8. Para sahabat yang hadir juga memberikan apresiasi sekaligus ikut merasa bangga dengan karya Gigi.

10 Potret Nagita Slavina Rilis Koleksi Baju di JFW 2023, Raffi Ahmad Ikut Mendukung
Nagita Slavina (Sumber: Instagram/raffinagita1717)

9. Tak sedikit pula netizen yang turut memberikan ucapan selamat kepada Nagita Slavina yang sukses luncurkan koleksi terbarunya.

10 Potret Nagita Slavina Rilis Koleksi Baju di JFW 2023, Raffi Ahmad Ikut Mendukung
Nagita Slavina (Sumber: Instagram/lucianahasan)

10. Beberapa selebriti yang hadir ini juga turut memberikan dukungan kepada ibu dari Rafathar dan Rayyanza.

10 Potret Nagita Slavina Rilis Koleksi Baju di JFW 2023, Raffi Ahmad Ikut Mendukung
Nagita Slavina (Sumber: Instagram/tya_ariestya)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya