Lepas Rindu Fans, The White Stripes Rilis Album Live

The White Stripes rilis album live berjudul 'Under Amazonian Lights' yang diambil dari konser mereka di Brasil.

oleh Rizkiono Unggul Wibisono diperbarui 08 Jan 2015, 18:15 WIB
Diterbitkan 08 Jan 2015, 18:15 WIB
Personel Band The White Stripes Ternyata Jarang Mengobrol
Jack White mengungkapkan kepribadian Meg White yang mempengaruhi hubungan mereka selama di The White Stripes.

Liputan6.com, Los Angeles Meski telah bubar pada tahun 2011 lalu, The White Stripes kembali meluncurkan album. Bukan album baru, melainkan sebuah album live yang diambil dari konser mereka di Brasil tahun 2005 lalu.

Seperti dilansir Digital Spy, Rabu (7/1/2014), album bertajuk Under Amazonian Lights tersebut berisi 23 lagu, termasuk lagu hits mereka Seven Nation Army.

Album live ini dirilis untuk memperingati ulang tahun ke-10 album The White Stripes Get Me Behind Satan.

Jack White membentuk The White Stripes bersama drummer Meg White pada 1997. Meskipun memiliki nama belakang sama, Jack dan Meg bukan berasal dari satu keluarga. Keduanya menikah sebelum membentuk The White Stripes dan bercerai pada tahun 2000.



Uniknya, The White Stripes meraih popularitas setelah keduanya bercerai. Pada tahun 2001, album White Cells rilis, yang disusul dengan Elephant pada tahun 2003. Kedua album tersebut terhitung sukses baik secara komersil maupun penilaian kritikus musik.

Sekedar bernostalgia, mari kita simak video lirik lagu Seven Nation Army milik The White Stripes di halaman berikut..

Video & Lirik Lagu 'Seven Nation Army' - The White Stripes

">

Lirik lagu Seven Nation Army

I'm gonna fight 'em off
A seven nation army couldn't hold me back
They're gonna rip it off
Taking their time right behind my back

And I'm talking to myself at night
Because I can't forget
Back and forth through my mind
Behind a cigarette

And the message coming from my eyes
Says leave it alone

Don't want to hear about it
Every single one's got a story to tell
Everyone knows about it
From the Queen of England to the hounds of hell

And if I catch it coming back my way
I'm gonna serve it to you
And that ain't what you want to hear
But that's what I'll do

And the feeling coming from my bones
Says find a home

I'm going to Wichita
Far from this opera for evermore
I'm gonna work the straw
Make the sweat drip out of every pore

And I'm bleeding, and I'm bleeding, and I'm bleeding
Right before the Lord
All the words are gonna bleed from me
And I will think no more

And the stains coming from my blood
Tell me go back home

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya