Tiang Listrik yang Ditabrak Mobil Setya Novanto Jadi Meme Kocak

Sejumlah meme guyonan tentang tiang listrik yang ditabrak mobil Setya Novanto bermunculan di Instagram.

oleh Yuslianson diperbarui 17 Nov 2017, 10:27 WIB
Diterbitkan 17 Nov 2017, 10:27 WIB
Meme Tiang Listrik
Tiang Listrik yang Setya Novanto Tabrak Populer di Instagram

Liputan6.com, Jakarta - Seperti diwartakan sebelumnya, Setya Novanto mengalami kecelakaan di mana mobil Fortuner yang ditumpanginya menabrak sebuah tiang listrik di bilangan Kebun Jeruk, Jakarta, Kamis (16/11/2017) malam.

Kepada Liputan6.com, pengacara Setya Novanto, Fredrich Yunadi mengatakan kecelakaan itu berlangsung saat tersangka korupsi e-KTP tersebut hendak menuju gedung KPK.

Akibatnya, mobil yaeng dikendarai kliennya hancur dan Setya Novanto pun terluka dan dibawa ke RS Medika Permata Hijau.

Mendengar kabar tersebut, warganet pun langsung bereaksi. Tak butuh lama, sejumlah meme guyonan tentang tiang listrik yang ditabrak mobil Ketua DPR itu pun bermunculan.

Berdasarkan pantauan Tekno Liputan6.com, Jumat (17/11/2017), sudah ada 1.389 posting-an meme dengan tagar SaveTiangListrik di Instagram.

Penasaran seperti apa meme terkait kejadian Setya Novanto menabrak tiang listrik itu? Berikut sejumlah meme yang dihimpun Tekno Liputan6.com.

 

Maan job Ngulapin.. #mekejangjemakgae #savetianglistrik

A post shared by cartoon by DIEANT (bli putu) (@beluluk) on

 

 

Semoga tidak dipolisikan. Sabar, ya, tiang. #savetianglistrik

A post shared by Goresan Dody (@goresan.dody) on

Meme Tiang Listrik

 

Tuh kan nabrak tiang listrik, mending nabrak hati aku..eeaaaa...#savetianglistrik #naondeuiieuteh #kosbudakleutik

A post shared by Tengku Firman Nasser (@nassertengku) on

 

Tiang Listrik yang Ditabrak Mobil Setya Novanto Jadi Meme

 

Biarkan tiang listrik menjadi saksi besi #prayfortianglistrik #savetianglistrik

A post shared by manguus (@usman9528) on

 

 

Nih yang bikin meme kudu dikasih nobel atau pulitzer 😂😌👍 #indonesiamencaripapah #savetianglistrik

A post shared by Dimas Kadarisman (@dimaskad) on

(Ysl/Isk)

Saksikan Video Pilihan Berikut Ini:

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya