Liputan6.com, Jakarta Harga emas menutup perdagangan hari Kamis kemarin di level tertingginya dalam dua bulan, menambahkan untuk sesi sebelumnya kenaikan yang tajam sejak pertengahan Mei.
Kenaikan harga emas ini tak terlepas dari pengaruh tensi yang terjadi antara Amerika Serikat dan Korea Utara.
Melansir Marketwatch, Jumat (11/8/2017), emas untuk kontrak Desember naik US$ 10,8 atau 0,8 persen untuk menetap di level US$ 1.291 per ounce, menandai level tertingginya sejak 7 Juni.
"Pedagang akhirnya sudah bangun untuk menghadapi risiko di luar sana, sebagaimana Korea Utara berperilaku seperti katalis pada pekan ini," kata Colin Ciezynski, Kepala Pasar Strategis CMC Markets pada Marketwacth.
Namun tetap saja emas berada di harga di bawah US$ 1.300 per ounce. "Karena sejauh ini banyak yang hanya bicara, namun sedikit aksi," tambahnya. "Butuh hal negatif untuk membawa emas berada di harga di atas US$ 1.300.
Sementara untuk harga perak pada September naik 20,2 sen atau 1,2 persen untuk menetap di level US$ 17,065 per ounce, juga menunjukkan harga tertinggi dalam dua bulan.
Harga Emas Naik ke Level Tertinggi dalam 2 Bulan
Harga emas naik pada hari Kamis
diperbarui 11 Agu 2017, 06:45 WIBDiterbitkan 11 Agu 2017, 06:45 WIB
Aksi jual terjadi dan kekhawatiran terhadap situasi ekonomi China membuat harga emas turun 0,5 persen menjadi US$ 1.153,60 per ounce.
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Harga Minyak Turun Tipis di Tengah Gencatan Senjata Israel-Hezbollah
Tengok Rekomendasi Saham Hari Ini 28 November 2024, Ada BRMS hingga SSIA
Threads Kantongi 35 Juta Penguna Baru pada November 2024
Masuk PNS Hasil Nyogok, Apakah Gaji Selamanya Haram? Simak Penjelasan Buya Yahya
6 Fakta Menarik Gunung Buyung di Bandung, Jalur Pendakian Lewati Hutan Bambu dan Rotan
Borussia Dortmund Petik Poin Sempurna di Markas Dinamo Zagreb
Top 3 News: Jelang Nataru, Pemerintah Turunkan Harga Tiket Pesawat 10 Persen
Apa Itu Sifat Hedonisme: Memahami Gaya Hidup yang Mengutamakan Kesenangan
Hasil Quick Count Terupdate Pilkada 2024 DKI Jakarta dari 3 Lembaga Survei Terpercaya, Siapa Lebih Unggul?
Cara Meredakan Sakit Perut Saat Haid, Panduan Lengkap untuk Wanita
Ciliwung Meluap, 10 RT di Kampung Melayu Terendam Banjir hingga 2,5 Meter
Unik, Pria Ini Dapat Rp 762 Juta Gara-Gara Tidur di Kantor