Liputan6.com, Jakarta - Opencast mining atau penambangan terbuka, adalah teknik penambangan permukaan untuk mengekstraksi batuan atau mineral dari Bumi dengan cara memindahkannya dari lubang terbuka.
Alat untuk menggali suatu tambang tersebut ialah penggali kendaraan darat bernama "Excavator 228". Kendaraan darat penggali terbesar di dunia itu memiliki bobot mencapai 13.500 ton.
Baca Juga
Di Jerman bagian barat, terdapat tempat kerja untuk mesin-mesin spektakuler di operasikan. Tetapi tempat pertambangan itu juga memiliki konsekuensi yang negatif.
Advertisement
Mesin raksasa itu bekerja di atas permukaan seluas 30 km persegi. Sekitar 12 desa dan lebih dari 7.000 orang harus dipindahkan dari lokasi, yang juga membawa masalah sosial dan lingkungan.
Saksikan selengkapnya di channel DW English hanya di Vidio.