7 Momen Mark Zuckerberg Pertama Kali Ikut Turnamen Jiu Jitsu, Raih Medali Emas

Mark Zuckerberg barih beberapa medali dalam pertandingan.

oleh Novita Ayuningtyas diperbarui 09 Mei 2023, 20:00 WIB
Diterbitkan 09 Mei 2023, 20:00 WIB
7 Momen Mark Zuckerberg Pertama Kali Ikut Turnamen Jiu Jitsu, Raih Medali Emas
Mark Zuckerberg (Sumber: Instagram/zuck)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Tak hanya jago dalam hal teknologi komputer, rupanya Mark Zuckerberg juga andal berolahraga. Pasalnya, pendiri dari situs jejaring sosial Facebook ini baru-baru ini diketahui mengikuti turnamen jiu jitsu.

Melalui akun Instagram pribadinya, Mark Zuckerberg tampak mengunggah momen saat dirinya mengikuti turnamen olahraga bela diri Brazilian jiu jitsu. Tak hanya itu saja, pria kelahiran 14 Mei 1984 ini juga mengungkapkan jika ia berhasil mendapatkan medali untuk timnya Guerrilla Jiu Jitsu. Ia mengaku jika pertandingan tersebut pun menjadi yang pertama diikuti.

"Berkompetisi di turnamen jiu jitsu pertama saya dan memenangkan beberapa medali untuk tim Guerrilla Jiu Jitsu," tulisnya dalam akun Instagram.

Dirangkum Liputan6.com dari akun Instagram @zuck, berikut ini beberapa momen saat Mark Zuckerberg mengikuti turnamen jiu jitsu untuk pertama kalinya, Selasa (9/5/2023).

1. Mark Zuckerberg pun diketahui belum terlalu cukup lama mengikuti pelatihan jiu jitsu.

7 Momen Mark Zuckerberg Pertama Kali Ikut Turnamen Jiu Jitsu, Raih Medali Emas
Mark Zuckerberg (Sumber: Instagram/zuck)... Selengkapnya

2. Bahkan, dirinya diketahui berlatih dengan Khai Wu seorang atlet MMA.

7 Momen Mark Zuckerberg Pertama Kali Ikut Turnamen Jiu Jitsu, Raih Medali Emas
Mark Zuckerberg (Sumber: Instagram/zuck)... Selengkapnya

3. Meski belum terlalu lama menggeluti olahraga bela diri, namun Mark berhasil mendapatkan gelar juara dalam pertandingan.

7 Momen Mark Zuckerberg Pertama Kali Ikut Turnamen Jiu Jitsu, Raih Medali Emas
Mark Zuckerberg (Sumber: Instagram/zuck)... Selengkapnya

4. Melalui akun Instagram, ia juga turut membagikan beberapa momen selama pertandingan berlangsung.

7 Momen Mark Zuckerberg Pertama Kali Ikut Turnamen Jiu Jitsu, Raih Medali Emas
Mark Zuckerberg (Sumber: Instagram/zuck)... Selengkapnya

5. Dirinya juga terlihat begitu bangga bisa mendapatkan medali untuk timnya.

7 Momen Mark Zuckerberg Pertama Kali Ikut Turnamen Jiu Jitsu, Raih Medali Emas
Mark Zuckerberg (Sumber: Instagram/zuck)... Selengkapnya

6. Keikutsertaan Mark Zuckerberg dalam pertandingan jiu jitsu ini pun menjadi sorotan netizen.

7 Momen Mark Zuckerberg Pertama Kali Ikut Turnamen Jiu Jitsu, Raih Medali Emas
Mark Zuckerberg (Sumber: Instagram/zuck)... Selengkapnya

7. Bahkan, tak sedikit pula netizen yang mengaku kagum dengan keahlian dari ayah tiga anak ini.

7 Momen Mark Zuckerberg Pertama Kali Ikut Turnamen Jiu Jitsu, Raih Medali Emas
Mark Zuckerberg (Sumber: Instagram/zuck)... Selengkapnya
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya