Liputan6.com, Jakarta - Hanin Dhiya penyanyi berumur 18 tahun asal Gunung Putri, Kabupaten Bogor. Hanin Dhiya dikenal sebagai penyanyi cover beberapa lagu di akun berbagi video.
Pada kesempatan kali ini Billboard Indonesia mendapatkan waktu untuk berbincang-bincang dengan penyanyi yang dikenal sebagai runner-up ajang pencarian bakat yang juga hobby mengcover banyak lagu tersebut.
Advertisement
Hanin Dhiya berbicara soal perasaan kagetnya ketika mendapatkan penghargaan dari ASIRI, bagaimana proses album 'Cerita Hanin Dhiya' sampai Hanin yang mengidolakan Mondo Gascaro.
Advertisement
Dalam Musictalks kali ini, Hanin Dhiya banyak membagikan ceritanya yang belum banyak orang tahu. Penasaran seperti apa? Saksikan selengkapnya di channel Bilboard Indonesia hanya di Vidio.