Liputan6.com, Jakarta Berkeinginan memiliki kulit bersih, sehat, serta badan yang segar dan bugar, tidak cukup hanya mengandalkan pemakaian make up saja, tapi harus diimbangi juga dengan melakukan aktivitas fisik dan mengonsumsi makanan sehat serta mengandung antioksidan.
Buah-buahan mengandung banyak antioksidan. Tapi, mengonsumsi buah-buahan terus menerus akan sangat membosankan, sehingga menjadikan buah-buahan itu segelas jus dapat dijadikan jalan keluar.
Berikut resep jus antioksidan yang dapat diolah sendiri di rumah, seperti dikutip laman Health Me Up, Jumat (2/1/2015)
Bahan
- 4 buah apel berukuran sedang, cincang kasar
- 2 cangkir anggur berwarna hitam
- 1 cangkir stroberi segar
- 1/2 cangkir bit yang telah dicincang
- 1 cangkir es
Cara membuat
- Campurkan semua bahan secara bersamaan di dalam juicer dan blenderlah sampai hali
- Saring jus menggunakan saringan dan tuangkan ke dalam gelas masing-masing
- Sajikan segera
Mengapa dianjurkan menggunakan stroberi? Karena buah berwarna merah berbintik ini untuk menggantikan gula yang tidak baik untuk dikonsumsi. Lagipula, seluruh buah-buahan yang digunakan sebagai bahan membuat jus mengandung vitamin C sangat besar.
Ingin Kulit Sehat? Coba Resep Buah-buahan Antioksidan
Resep jus buah segar
Diperbarui 02 Jan 2015, 09:00 WIBDiterbitkan 02 Jan 2015, 09:00 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Meskipun Ada Tawaran Tinggi dari Liga Pro Saudi, Vinicius Junior Tetap Memiilih di Real Madrid
Fede Valverde Masih dalam Kondisi Tertentu Jelang Pertandingan Real Madrid melawan Atletico di Liga Champions
Arti IT: Memahami Teknologi Informasi di Era Digital
11 Bumbu Tumis Kangkung yang Enak dan Gampang
Resep Sambal Tempong, Pedas Nikmat Khas Banyuwangi
Rano Karno Tinjau Banjir di Lebak Bulus, Warga Minta Solusi
Aion UT Resmi Mengaspal, Mobil Listrik Mungil Rp 150 Jutaan
Saksikan FTV Kisah Nyata Spesial di Indosiar, Selasa 4 Maret Via Live Streaming Pukul 13.30 WIB
Hulu Sungai Ciliwung di Cisarua Banjir dan Jembatan Putus, Ini Penyebabnya
Rencana Cadangan Kripto AS Tak Sanggup Dorong Harga Bitcoin
Saksikan Siaran Langsung Pertandingan Besar Liga Champions: Real Madrid vs Atlético Madrid di Vidio
Meski Kerap Mendapat Komentar Tak Sedap, Andre Onana Berkeinginan untuk Tetap Bermain di Manchester United