Liputan6.com, Jakarta Belum lama ini, Dinda Kanya Dewi menjejakkan kaki di benua Eropa. Dalam liburan itu, ia berkesempatan mengunjungi dua negara yaitu Belanda dan Prancis.
"Nggak kebayang bisa ke Eropa, karena selama ini aku memang bukan memprioritaskan liburan ke sana. Tapi pas sampai sana, rupanya tempatnya keren juga," kata Dinda di FX Sudirman, Jakarta Pusat, Selasa (24/6/2014).
Di dua negara itu, Dinda kepincut dengan banyaknya bangunan tua. Apalagi, pemerintah dan penduduk di sana sangat memerhatikan bangunan yang sarat nilai sejarah.
"Di sana dingin. Aku cukup mengagumi tata kota di Eropa yang terjaga dari zaman dulu. Mereka memikirkan penempatan bangunan, mengagumi gedung tua," urai Dinda.
Bintang sinetron Cinta Fitri itu mengaku perlu menyiapkan bujet khusus untuk berlibur ke luar negeri. Lantas, berapa uang yang yang dikeluarkan Dinda?
"Bujetnya nggak berlebihan kok karena aku nggak harus di five star hotel. Lebih ke pengalaman yang nggak terbayar," pungkas Dinda.(Jul/Mer)
Liburan ke Eropa, Dinda Kanya Dewi Kagumi Bangunan Tua
Dalam liburannya ke Eropa, Dinda Kanya Dewi mengunjungi dua negara yaitu Belanda dan Prancis.
diperbarui 24 Jun 2014, 22:00 WIBDiterbitkan 24 Jun 2014, 22:00 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Tips Skripsi Cepat Selesai: Panduan Lengkap untuk Mahasiswa
Penampilan Apik Bang Jay Selama 90 Menit Bawa Venezia Kalahkan Cagliari dan Keluar dari Posisi Terbawah
Operasi Lilin 2024, Polri Terus Evaluasi Penerapan Rekayasa Lalu Lintas Selama Libur Nataru
Puncak Mudik Natal dan Tahun Baru 2025 di Pelabuhan Ketapang Diprediksi Terjadi Hari ini
Tips Sehat di Usia 40 Tahun: Panduan Lengkap Menjaga Kebugaran
Detail Hyundai Palisade 2025 Mulai Diungkap, Ada Versi ICE dan Hybrid
Cara Cek Pengumuman Kelulusan PPG Piloting 3, Lengkap dengan Linknya
Banjir Rob Rendam Kabupaten Banyuwangi, Ribuan Orang Terdampak
TPMA Bentuk Usaha Patungan dengan KKGI, Ini Tujuannya
PHK Massal 14.000 Karyawan, Tengok Sederet Perusahaan AS Bangkrut di 2024
Tips Menjaga Kesehatan Fisik: Panduan Lengkap untuk Hidup Sehat
Tips Tinggi Badan Usia 18: Panduan Lengkap Mengoptimalkan Pertumbuhan