Liputan6.com, Manila- Dilansir dari Dailymail, sebuah gerai es krim di Kota Davao, Filipina punya menu unik yaitu es krim buaya alias es krim yang terbuat dari campuran telur buaya. Gerai es krim bernama Sweet Spot Artisan ini menggunakan campuran telur buaya sebagai bahan dasar es krim, karena memang lokasi gerai ini dekat dengan tempat penangkaran buaya bernama Davao Crocodile Park. Telur buaya terdiri dari 80 persen kuning telur dan ternyata lebih bernutrisi dibandingkan telur ayam, sehingga es krim ini bisa dikatakan sebagai es krim sehat.
Es Krim Sehat dari Telur Buaya
Sebuah gerai es krim di Kota Davao, Filipina punya menu unik yaitu es krim buaya alias es krim yang terbuat dari campuran telur buaya.
diperbarui 20 Okt 2014, 12:42 WIBDiterbitkan 20 Okt 2014, 12:42 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Harga Kripto Hari Ini 8 November 2024: Bitcoin Cs Masih Kompak Menguat
Total Ada 103 Ribu Petugas KPPS Dikerahkan di Pilkada Jakarta 2024
Soft Spoken Adalah: Memahami Gaya Komunikasi yang Lembut dan Memikat
7 Resep Ayam Goreng Ungkep Tradisional yang Gurih dan Meresap Sampai Tulang
eSIM HYFE Paket Internet Tanpa Batas untuk Perempuan Aktif dan Produktif
5 Karakteristik yang Membuat Seseorang Sulit Meraih Kebahagiaan
Tidak Harus 99, Ini Cara Baca Asmaul Husna untuk Terkabulnya Hajat Kata Ustadz Adi Hidayat
Harga Minyak Dunia Menguat di Tengah Sentimen Produksi hingga Geopolitik
Top 3 News: Zarof Ricar Akui Uang Rp1 Triliun dan Emas 51 Kg Hasil Urus Perkara
6 Fakta Menarik Gunung Singa Soreang, Salah Satu Fosil Gunung Api Purba di Bandung
Sinopsis Film Thriller 47 Meters Down Uncaged di Vidio, Kisah Survival Dari Ancaman Hiu
Antropologi Hukum Adalah: Kajian Interdisipliner Hukum dan Budaya