[Tanya BPJS Kesehatan] Kenapa NIK Saya Dobel?

Saya mau tanya ini saya punya NIK ganda di BPJS Kesehatan yang satu punya saya dan yang satu lagi punya orang lain

oleh Fitri Syarifah diperbarui 11 Nov 2016, 11:30 WIB
Diterbitkan 11 Nov 2016, 11:30 WIB

Liputan6.com, Jakarta Tanya

Saya mau tanya ini saya punya NIK ganda di BPJS Kesehatan yang satu punya saya dan yang satu lagi punya orang lain, bagaimana untuk menyikapi nya. Terima kasih

Pengirim

sherly.maXXX@gmail.com

Jawab

Jawab:

Mohon dapat segera melapor ke Kantor Cabang BPJS Kesehatan untuk divalidasi, dengan membawa bukti seperti Kartu Keluarga, KTP, dan kartu BPJS Kesehatan Anda yang asli.

Hormat kami,

Departemen Komunikasi dan Hubungan Masyarakat
Grup Komunikasi dan Hubungan Antar Lembaga
BPJS Kesehatan Kantor Pusat.

Program Tanya BPJS Kesehatan akan tayang setiap Rabu dan Jumat. Bagi Anda yang ingin bertanya mengenai BPJS Kesehatan, silahkan kirim email pertanyaan Anda ke redaksi health.liputan6@gmail.com. Terima Kasih.

Live Streaming

Powered by

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya