INFOGRAFIS: Waspada Gelombang Kedua Covid-19

Sejumlah negara telah memberlakukan lockdown jilid II akibat gelombang kedua Covid-19. Masyarakat Indonesia diminta waspada agar hal ini tidak terjadi.

oleh Shinta NM SinagaTriyasni diperbarui 14 Nov 2020, 09:03 WIB
Diterbitkan 14 Nov 2020, 09:03 WIB
Banner Covid-19 Vs Tenaga Kesehatan
Banner Covid-19 Vs Tenaga Kesehatan (Liputan6.com/Triyasni)

Liputan6.com, Jakarta - Sejumlah negara telah memberlakukan lockdown jilid II akibat gelombang kedua Covid-19. Masyarakat Indonesia diminta waspada agar hal ini tidak terjadi.

Fenomena gelombang kedua Covid-19 ditandai dengan kebanyakan penderita Covid-19 yang tidak bergejala. Populasinya berusia muda dan berpotensi menularkan orang-orang sekitarnya.

Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito menyatakan fenomena ini juga terjadi di Indonesia. Itu sebabnya masyarakat diminta tidak lengah agar gelombang kedua Covid-19 jangan sampai terjadi.

Negara mana saja yang mengalami gelombang kedua Covid-19 sehingga memicu lockdown jilid II? Apa yang harus dilakukan agar tidak terjadi di Indonesia? Simak Infografis berikut ini:

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

Video Pilihan


Infografis

Infografis Waspada Gelombang Kedua Covid-19
Infografis Waspada Gelombang Kedua Covid-19 (Liputan6.com/Triyasni)

Jangan Sampai Ada

Infografis Jangan Sampai Ada Gelombang Kedua Covid-19
Infografis Jangan Sampai Ada Gelombang Kedua Covid-19 (Liputan6.com/Triyasni)
Lanjutkan Membaca ↓

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya