Liputan6.com, Jakarta Ada saat di mana seorang ibu sulit untuk mengeluarkan air susu ibu (ASI) usai sang buah hati dilahirkan ke dunia. Dalam kondisi seperti ini, apakah boleh seorang anak yang baru dilahirkan diberikan susu formula?
"Kalau memang ASI tidak tersedia, boleh saja diganti dengan susu formula, sampai ASI yang ada pada ibu keluar dengan sendirinya," kata Ketua UKK Gastrohepatologi - Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI), Prof. Dr. M. Juffrie, SpA(K), PhD dalam acara `Bebenutri Plus Untuk Bantu Optimalkan Asupan Gizi Anak` di Bunga Rampai, Jakarta, ditulis Kamis (12/6/2014).
Menurut Juffrie, ada tiga kondisi di mana ASI tidak dapat diberikan pada bayi dan bayi harus segera mendapatkan penggantinya. Yaitu saat ibu sakit, ASI tidak tersedia, dan anak yang sedang sakit.
"Bayi yang baru lahir memiliki lemak cokelat yang digunakan sebagai sumber energi. Tapi setelah dua jam, bayi tersebut harus mendapatkan cairan dari ASI untuk energi. Bila ibu tidak mampu mengeluarkan ASI, berikan susu formula," kata dia menerangkan.
Bayi Baru Lahir Boleh Minum Susu Formula?
Ada tiga kondisi di mana ASI tidak dapat diberikan pada bayi dan bayi harus segera mendapatkan penggantinya.
diperbarui 12 Jun 2014, 06:00 WIBDiterbitkan 12 Jun 2014, 06:00 WIB
Penelitian mengatakan bahwa manusia dapat terhindar dari HIV hanya dengan mengonsumsi susu sapi (Liputan6.com/Johan Fatzry)
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Menko Polkam Minta Layanan di Daerah Bencana Tetap Optimal Saat Libur Nataru
Arti Mimpi Menyusui Bayi Orang Lain: Tafsir dan Makna di Baliknya
Nonton Keseruan Film Aksi Hypnotic di Vidio, Hadirkan Adegan Heroik dari Aktor Tampan Ben Affleck
Potret Sharfa Mahira, Anak Indira Paramarini yang Ganteng dan Doyan Olahraga
Fungsi RAM Adalah: Pengertian, Jenis dan Cara Kerjanya
350 Quote Programmer Inspiratif untuk Memotivasi Diri
Arti Mimpi Mencuri Menurut Islam: Tafsir dan Makna Spiritual
Revolusi Thrifting, dari Pilihan Terbatas hingga jadi Tren
Arti Mimpi Menyusui: Tafsir Lengkap dan Maknanya
3 Fakta Pembatalan Keberangkatan 8 Wanita Pekerja Migran ke UEA
VIDEO: Prabowo Bangun 3 Juta Rumah per Tahun! Dukungan Negara Sahabat Mengalir
Fungsi WiFi: Memahami Peran Penting Teknologi Nirkabel dalam Kehidupan Modern