Mendekati Hari Raya Lebaran, para perajin loyang atau cetakan kue di kawasan Kampung Bojongwaru, Desa Mekarjaya, Garut, Jawa Barat, kebanjiran pesanan. Tentunya, hal itu membawa berkah tersendiri bagi para perajin karena omzet penjualan mencapai jutaan rupiah.
Seperti ditayangkan Liputan 6 Pagi SCTV, Sabtu (27/7/2013), aktivitas produksi di kawasan yang sejak lama dikenal sebagai daerah pembuat loyang serta peralatan pembuat kue meningkat sejak 2 pekan terakhir. Bermacam ukuran loyang mulai dari kecil hingga besar seperti loyang untuk cake, bolu, kue kering, juga loyang untuk brownies dikebut pengerjaannya para perajin guna memenuhi pesanan.
Menurut perajin, pesanan meningkat hingga 100 persen jelang lebaran. Bahkan omzet penjualan pun mengalami peningkatan berlipat dibandingkan dengan hari biasa.
Bermacam bentuk loyang bisa dibeli dengan harga satuan atau pun perkodi. Untuk loyang persegi susun 3 dan loyang bulat polos susun 3 misalnya dijual dengan harga Rp 7500 per buah. (Adm/Riz)
[VIDEO] Jelang Lebaran, Perajin Loyang Untung Besar
Mendekati Hari Raya Lebaran, para perajin loyang atau cetakan kue di Garut kebanjiran pesanan
Diperbarui 27 Jul 2013, 07:06 WIBDiterbitkan 27 Jul 2013, 07:06 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Masih Malas Beribadah? Konsep Ibadah ala Gus Baha Ini Manjur Bikin Malasmu Hilang
Soal Imam Mahdi Palsu di Garut, MUI Desak Usut Dugaan Penistaan
Hati-Hati, Ini Risiko Perjalanan Malam bagi Pemudik Sepeda Motor
Cara Naik Bus Go KL di Kuala Lumpur, Tarif Turis Asing Hanya 1 Ringgit
5 Jenis Kayu Termahal di Indonesia, Cek Apa Saja
Alex Pastoor dan Denny Landzaat Ditemani 2 Sosok Baru dalam Perjalanan ke Jakarta, Isi Peran Apa di Timnas Indonesia?
Legislator Herman Khaeron Minta Produsen MinyaKita yang Kurangi Isi Kemasan Diproses Hukum
Menag: Gampang Minta Tambahan Kuota Haji, tapi di Mina Mau Tidur di Mana?
Kabar Baik! Lubang Ozon di Atas Antarktika Mulai Menutup
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Tumbangkan Unggulan 3 Asal China
Duterte Ditangkap ICC, Titik Balik dalam Pencarian Keadilan untuk Korban Perang Narkoba Filipina?
Puasa Seperti Ini Akan Membuat Kita Dipanggil ke Surga Melalui Pintu Spesial Ar-Rayyan, Diungkap UAH