Bunga Kualitas Unggul Dipamerkan di Inggris

Pameran bunga-bunga kualitas unggul digelar di Inggris. Semua bunga yang dipamerkan adalah hasil budidaya terbaik di Negeri Ratu Elizabeth yang tentunya menjadi bibit-bibit kualitas nomor satu.

oleh Liputan6 diperbarui 26 Agu 2007, 13:36 WIB
Diterbitkan 26 Agu 2007, 13:36 WIB
070826bbunga.jpg
... Selengkapnya

Liputan6.com, Wisley:
Pameran bunga kualitas unggul digelar di Wisley, Inggris, baru-baru ini. Semua bunga yang dipamerkan adalah hasil budidaya terbaik di Negeri Ratu Elizabeth yang nantinya akan menjadi bibit-bibit kualitas nomor satu.

Bunga cannas, misalnya, keindahan dan keunikan bunga ini baru tercipta setelah percobaan selama 10 tahun. Bahkan, pembudidayaannya berhasil membuat varietas cannas hingga 150 jenis. Ada pula bunga dahlia unik yang termasuk salah satu tanaman kelas wahid.(REN)

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya