Liputan6.com, Ahal- Sebuah danau pasir di Derweze, sebuah kota gurun di Provinsi Ahal, Turkmenistan dinamakan Door to Hell (Gerbang Neraka) karena memiliki nyala api yang tak pernah padam. Kengerian tersebut makin terasa di malam hari, karena api semakin membesar saat tersebut. 33 tahun yang lalu, ketika sedang menggali wilayah ini, para ilmuwan menemukan bahwa area ini memiliki potensi gas alam yang sangat tinggi. Untuk mengujinya, maka mereka pun mencoba menyalakan api dengan anggapan bahwa api tersebut akan padam dengan sendirinya. Hingga kini, nyala api tersebut tak pernah padam.
Inilah Wujud Pintu Neraka di Dunia Nyata
Sebuah danau pasir di Provinsi Ahal, Turkmenistan dinamakan Door to Hell (Gerbang Neraka) karena memiliki nyala api yang tak pernah padam.
diperbarui 18 Okt 2014, 15:47 WIBDiterbitkan 18 Okt 2014, 15:47 WIB
Kawah bernama Darvaza ini berukuran besar dan dipenuhi dengan api yang menyala.Lubang kawah Darvaza berukuran 230 kaki dengan kedalaman 65 kaki(AFP Photo/IGOR SASIN) . Foto diambil pada 11 Juni 2014
Advertisement
Live Streaming
Powered by
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Bursa Saham Asia Beragam, Investor Cermati Data Ekonomi Australia hingga China
Arti Mimpi Anak Tumbuh Gigi Atas: Pertanda Baik atau Buruk?
Hasil Quick Count Charta Politika Pilkada Jakarta 36,75%: RIDO 39.48%, Dharma-Kun 10.58%, Pramano-Rano 49.94%
Tambang Ilegal Jadi Penyebab Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Bahlil Buka Suara
Rancangan Qanun Disabilitas di Aceh Kian Tunjukkan Kemajuan, Tampung Aspirasi Difabel
Pemain Gagal Manchester United Dilirik Juventus, Hendak Ditukar dengan Gelandang Bermasalah
8 Potret Barang Elektronik Jadul Ini Masih Tahan Kegunaannya, Awet Banget
Inilah Saran Solusi Berkelanjutan di Tengah Tantangan Hulu Migas
4 Jenazah Korban Kapal Pesiar Tenggelam di Laut Merah Ditemukan, Pencarian Masih Berlanjut
6 Potret Rayyanza Cipung Rayakan Ultah ke-3, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Lantun 5 Doa Indah
Mimpi Badan Gatal-Gatal dalam Islam: Tafsir, Makna, dan Penjelasan Lengkap
Pramono-Rano Karno Menang Telak di TPS Megawati